Skip to main content

[JUAL/BELI] Kepiting Soka 300 Kg/hari Harga Rp 110.000,-/Kg

Kepiting Soka? Para penggemar hewan laut tentu sudah pasti sudah kenal dengan hewan laut yang satu ini.  Dalam bahasa Inggris kepiting soka disebut sebagai Soft Shell Grab yang artinya kepiting yang baru keluar dari cangkang lamanya, sehingga cangkang dari kepiting tersebut masih lembut. Sehingga setelah terjadinya pelepasan cangkang kepiting yang keras tadi, kepiting soka dikeluarkan dari air dengan segera, untuk mencegah pengerasan kembali cangkang kepiting tersebut. Sehingga hampir seluruh bagian dari kepiting soka ini dapat dimakan. Woow… menarik bukan.


jual beli kepiting soka
Kepiting Soka


Daging kepiting soka ini kaya akan protein, sumber mineral dan vitamin, serta rendah lemak. Lemak yang terkandung dalam tubuh hewan ini adalah lemak jenuh. Selain juga merupakan sumber niacin, folate, dan potasium, vitamin B12, phosporous, zinc, copper, dan selenium. Selenium berperan mencegah kanker dan perusakan kromosom, serta meningkatkan daya tahan terhadap infeksi virus dan bakteri.
Kepiting Soka salah satu menu populer di berbagai restoran seafood kelas menengah dan atas. Kepiting soka biasanya dijual oleh nelayan dalam kondisi fresh atau beku.

Daftar Harga Kepiting Soka

Harga Kepiting Soka Sesuai Ukuran

Ukuran
Harga
Size 100-200
Rp 140.000
Size 200-300
Rp 160.000
Size 300-400
Rp 180.000
Size 400-500
Rp 200.000
Size 500-600
Rp 215.000
Size 700-800
Rp 230.000
Size 800-900
Rp 240.000
Size 900-1.000
Rp 250.000
Size 1.000-1.500
Rp 265.000


Harga Kepiting Soka Sesuai Daerah


Daerah
Harga Kepiting Per Kg
Jakarta
Rp 220.000
Bekasi
Rp 215.000
Serang
Rp 220.000
Bogor
Rp 215.000
Cirebon
Rp 225.000
Bandung
Rp 230.000
Semarang
Rp 210.000
Purwokerto
Rp 215.000
Yogyakarta
Rp 220.000
Surabaya
Rp 215.000
Malang
Rp 230.000
Denpasar
Rp 250.000
Medan
Rp 190.000
Balikpapan
Rp 185.000
Makasar
Rp 190.000
Aceh
Rp 180.000
Padang
Rp 185.000
Palembang
Rp 185.000

Kami salah satu supplier tetap restoran local ( Jakarta, Bali dan Batam) dan pelaku Ekspor ke beberapa Negara, Membutuhkan supplier kepiting soka dari seluruh wilayah nusantara.

 Spesifikasi Kepiting Soka yang kami butuhkan adalah sebagai berikut:

1. Warna Hitam, Hijau, dan Merah

2. Size 70 gram ke atas

3. Dikirim dalam keadan frozen/ beku

4. Capit utuh untuk grade A, jika capit & kaki patah masuk grade B & C

5. Kadar air 0% utk high quality & kadar air 20% untuk standar/ umum

6. Kepiting harus dalam keadaan beku tidak Gepeng &

7. Kuantiti/ jumlah pengiriman tidak terbatas ( makin banyak makin bagus)

8. Diutamakan langsung supplier dari daerah yang benar mengerti kepiting soka.

Popular posts from this blog

[JUAL/BELI] Gelembung Ikan Tirusan 50kg/Hari Harga Terbaik

Ikan Tirusan atau ada pula yang menyebutnya Ikan Pirusan atau Ikan Gulama, harga salah satu organnya yang berupa gelembung udara bisa mencapai Rp. 200 juta per kilogram. Gelembung Ikan Tirusan/Ikan Gulama Organ tersebut disebut juga “gelembung renang” atau dalam bahasa Inggris disebut swim bladder atau gas bladder atau fish maw atau air bladder. Gelembung renang ini mirip “balon” yang berisi udara yang dapat mengembang dan mengempis.  Hampir semua jenis ikan memiliki gelembung renang di dalam tubuhnya yang dapat mengembang dan mengempis. Organ ini tidak ditemukan pada ikan bertulang rawan seperti Ikan Hiu dan sejenisnya, serta tidak juga ditemukan pada beberapa ikan bertulang yang berenang pada perairan laut dalam. Gelembung renang di dalam tubuh ikan berguna untuk menjaga keseimbangan ketika berenang di dalam air. Fungsinya seperti pelampung, dan juga biasa dipakai secara teknis dalam kapal selam agar dapat menyelam dan mengapung diatas permukaan air. Cek Harga Gelem

Daftar Harga Burung Ciblek (Kristal, Gunung, Sawah, Dada Putih, Semi, Bahan, Tasik, Jawa timur)

Burung Ciblek merupakan burung pengicau dari jenis burung Prinia. dengan kualitas kicau yyang menarik dan harga yang ssangat terjangkau. burung ini memiliki banyyak penggemar dan banyak pula kompetisi yang diadakan untuk jenis burung ini. Secara kasat mata perawakan burung Ciblek sangat mirip dengan burung Gereja dan burung Pipit atau burung emprit, badannya imut dengan dominasi warna hitam dan sentuhan kecokelatan. Bagi orang yang tidak terlalu mengenal jenis-jenis burung hal ini cukup membingungkan. Daftar Harga Burung Ciblek (Kristal, Gunung, Sawah, Dada Putih, Semi, Bahan, Tasik, Jawa timur) https://bit.ly/3qFzFbq Daftar Harga Burung Ciblek Terbaru  Harga burung Ciblek Tasik yang asalnya dari salah satu wilayah di Jawa Barat tersebut bisa didapatkan dari harga Rp 175.000 untuk yang masih bakalan. Harga burung Ciblek Jawa Timur memiliki rentang yang lebih terjangkau daripada jenis Tasik. Anda sudah bisa membawanya pulang mulai dari Rp 75.000 untuk jenis yang masih bakalan. Ciblek Kr

KAPAL PELNI : Fasilitas, Jadwal Keberangkatan dan Harga Tiket 2019

Daftar lengkap Fasilitas Kapal, Jadwal Keberangkatan kapal Pelni dan Harga Tiket KAPAL PELNI KM SINABUNG, LABOBAR, BUKIT SIGUNTANG, DOROLONDA, GUNUNG DEMPO, DOBONSOLO, UMSINI, TILONGKABILA, BINAIYA, CIREMAI, NGGAPULU, KELIMUTU, KELUD, EGON, LAWIT, LAMBELU, SANGIANG, WILIS, TIDAR, SIRIMAU, TATAMAILAU, PANGRANGO, LAWU, LEUSER, BUKIT RAYA. Kapal Pelni merupakan Kapal Motor Penumpang milik BUMN yaitu PT PELNI (Pelayaran Nasional Indonesia). Pelni mengoperasikan sejumlah 28 unit kapal penumpang dengan kapasitas seluruhnya 36.913 penumpang dan 4 unit kapal barang. Kapal-kapal Pelni memiliki rute tetap yang menyinggahi 91 pelabuhan di Indonesia. Berikut ini daftar lengkap fasilitas, jadwal keberangkatan, dan harga tiket kapal PELNI 2019 KAPAL PELNI KM SINABUNG Tahun Pembuatan 1997  Arsitek : Jos L. Meyer, Papenburg,  Fasilitas : cafetaria, restoran, mushola, theatre, game center, poliklinik, kamar mandi, penggunaan air panas/air minum dll. Kapasitas Penumpang  kelas ekonomi sebanyak 804 orang